PESROM SPARTAN Dari Hafalan Hingga Tauziah, Pesrom SMK PP Sambut Ramadhan dengan Penuh Berkah” Tegalampel_SMK PP Negeri 1 Tegalampel menggelar kegiatan Pesantren Ramadhan (Pesrom) yang berlangsung pada 6–20 Maret 2025. Acara ini dibuka secara resmi oleh Kepala Sekolah Ibu Ninis …
SPARTAN mengadakan PESTA DEMOKRASI untuk pemilihan CASIS periode 2024 / 2025 yang dilaksanakan pada tanggal 14 Januari 2025. Pelaksanakan voting dilakukan dengan sistem online, sehingga hasil suara langsung muncul hasilnya. Kegiatan voting diakhiri pukul 12.00 WIB hari itu juga. Setelah …
Kegiatan Pesrom sebagai Momentum Membentuk Insan Qurani di Spartan Tegalampel_Jumat, 15 Maret 2024, Dalam rangka meningkatkan iman dan taqwa di awal bulan puasa, SMK PP Negeri 1 Tegalampel mengadakan kegiatan Pesantren Ramadhan (Pesrom) di Musholla “Firdausi” …
Senin, 12 Februari 2024 SMK PP Negeri 1 Tegalampel memperingati Isra’ Mi’raj 1445 H yang berlangsung selama 2 Hari. Hari pertama diisi dengan acara lomba Adzan dan lomba menyanyi lagu religi di Aula SMK PP Negeri 1 Tegalampel dan disaksikan …
SERTIJAB OSIS Masa Bakti 2023/2024 kepada OSIS 2024/2025 Tegalampel _Pada upacara rutin hari Senin, 5 Februari 2024, SMK PP Negeri 1 Tegalampel menyelenggarakan Sertijab OSIS untuk masa bakti 2023/2024 kepada OSIS 2024/2025. Acara ini dimulai dengan penuh semangat saat bendera …
Pada akhir bulan Januari SMK PP Negeri 1 Tegalampel akan tiba pada puncak Acara Pesta Demokrasi. Terdapat tiga kandidat yang akan mencalon sebagai Ketua Osis dan Wakil Ketua Osis Periode Tahun 2024-2025. Pasangan nomor urut 01 yaitu Morgan Steward Pang …
Classmeeting Spartan: Meriahkan Penutupan KBM Semester Ganjil 2023/2024 dengan Lomba-Lomba SeruTegalampel_SMK PP Negeri 1 Tegalampel menggelar acara classmeeting sebagai penutup kegiatan belajar mengajar (KBM) semester ganjil tahun ajaran 2023/2024 pada 18-20 Desember 2023. Kegiatan ini menjadi momen yang dinanti-nanti oleh …